Page 8 - SOP Uji ELISA NSP PMK
P. 8

Campurkan additive dan DBWS dengan perbandingan 1:10, misalkan untuk 1 tes plate perlu 24
                        ml elisa buffer , maka campurkan 2,4 ml additive dengan 21,6 ml DBWS. Elisa buffer yang tersisa

                                                    0
                        bisa disimpan pada suhu 5±3  C selama 24 jam.
                    4.  Conjugate dilution
                        Campurkan Conjugate (30x) (komponen 2) dan elisa buffer dengan perbandingan 1 :30. Misalnya

                        untuk 2 strip perlu 2,1 ml conjugate dilution, maka campurkan 70 µl Conjugate (30x) dengan
                        2,03 ml elisa buffer.


                    5.  Washing Solution
                        Tambahkan  washing  fluid  (200x)  (komponen  6)  dengan  demineralized  water  dengan
                        perbandingan 1 : 200. Misalnya untuk 1000 ml washing solution campurkan 5 ml Washing fluid

                        (200x) dengan 995 ml Demineralized Water. Penyimpanan selama 1 minggu pada suhu 22±3  C.
                                                                                                              0


                    Inkubasi Serum Semalam (Overnight Serum Incubation)


                      1.  Masukkan 80 µl elisa buffer  ke semua sumuran tes plate (komponen 1)
                      2.  Masukkan 20 µl kontrol negatif (komponen 9) ke sumuran A1 dan B1
                      3.  Masukkan 20 µl kontrol positif lemah (komponen 8) ke sumuran C1 dan D1

                      4.  Masukkan 20 µl kontrol positif (komponen 7) ke sumuran E1 dan F1
                      5.  Masukkan 20 µl serum yang akan di tes ke sumuran yang tersisa
                      6.  Tutup tes plate dengan sealer

                      7.  Goyangkan tes plate dengan lembut
                      8.  Lakukan inkubasi selama 16-18 jam pada suhu 22±3  C
                                                                           0
                    Inkubasi Serum Sehari (Single-day Serum Incubation)

                      1.  Masukkan 80 µl elisa buffer  ke semua sumuran tes plate (komponen 1)

                      2.  Masukkan 50 µl kontrol negatif (komponen 9) ke sumuran A1 dan B1
                      3.  Masukkan 50 µl kontrol positif lemah (komponen 8) ke sumuran C1 dan D1

                      4.  Masukkan 50 µl kontrol positif (komponen 7) ke sumuran E1 dan F1
                      5.  Masukkan 50 µl serum yang akan di tes ke sumuran yang tersisa
                      6.  Tutup tes plate dengan sealer

                      7.  Goyangkan tes plate dengan lembut
                                                                       0
                      8.  Lakukan inkubasi selama 2 jam pada suhu 22±3  C

                    Inkubasi dengan konjugate




                       SOP UJI NONSTRUCTURAL PROTEIN (NSP) PMK Balai Besar Veteriner Farma Pusvetma 2020 Rev 2022 | 8
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13